Rabu, 30 Maret 2016

Membuat form pasien untuk mengisi database rumah sakit

Kali ini kita akan membuat sebuah form untuk pengisian data pasien, langkah-langkahnya seperti di bawah ini:

1. Kita buat form terlebih dahulu dengan script seperti contoh dibawah ini.
Disini saya membuat form didalam  table





Hasilnya:



2. kemudian Saya harus membuat juga insert2 fungsinya yaitu untuk mengetahui apakah pada insert 1 sudah berhasil di inputkan ke dalam database yang sudah kita buat.




 3. jika sudah berhasil membuat form untuk insert jangan lupa kita beri tombol kirim untuk masuk ke dalam insert 2 dan tombol hapus untuk mereset/menghapus penulisan sebelum di kirim ke insert 2


4. Kemudian buatlah script untuk insert2


~ inilah hasil ketika data pada insert 1 sudah di kirim ke insert 2, jika data itu sudah benar

5. Langkah selanjutnya kita cek pada script database RUMAH_SAKIT dan kita harus samakan nama table yang kita buat untuk insert tadi karena jika database tidak sama maka tidak akan muncul pada web browser.
Nah inilah script database RUMAH_SAKIT:





 6. Berikut ini hasil dari database RUMAH_SAKIT yang sebelumnya pada form pendaftaran sudah kita isi 


 7. Jika ingin menambah daftar pasien lakukan pengisian pada form pengisian data pasien berulang-ulang dengan kode_pasien yang berbeda

Sekian dulu dari saya semoga bermanfaat, terima kasih :)

1 komentar:

 

Lela Darma Template by Ipietoon Cute Blog Design